Staff Pajak

PT Uwinfly Industries Indonesia
Date Posted: 12 September 2022
Applied: 41 Applicants
  • head office
  • Competitive
  • Accounting, Finance and Tax Accountant
  • Entry Level / Staff, Senior Staff
  • 2
  • Accounting, Economics
  • Bachelor's Degree

Jl. Gatot Subroto Blok V No 9c, kawasan Industri candi ngalitan semarang

Requirements

  • Usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan min. S1 Pajak/ Akuntansi 
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Office 
  • Mampu menyusun jurnal, pembukuan, laporan keuangan dan pengerjaan pajak terkait (Pph 21, Pph23, PPn, PPh Badan, Pph Final)
  • Berpengalaman dan handal dalam bidang accounting & pajak
  • Memiliki pemahaman ilmu akuntansi perpajakan dengan baik
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan kerja sama tim yang baik, jujur, teliti dan pekerja keras
  • Detail, teliti, akurat, mampu memenuhi target
  • Domisili Area Semarang


Responsibilities

  • Mencatat transaksi ke dalam jurnal akuntansi
  • Melakukan pembukuan transaksi
  • Menyusun laporan aset dan depresiasi
  • Menyusun laporan keuangan dan SPT Tahunan Badan
  • Update transaksi keuangan perusahaan ke dalam jurnal akuntansi dan laporan keuangan
  • Menguasai E-Faktur dan perpajakan


About the Company

Headquarters
Semarang
Size
Benefit
    -
Dress Code
Office Hour
8:00 AM - 4:00 PM
Industry
Manufacturing
Company Summary

TENTANG PERUSAHAAN

U-Winfly berdiri di kota Tianjin China pada tahun 2001. Dalam waktu 17 tahun sepeda listrik Uwinfly telah dipasarkan keseluruh China melalui berbagai saluran pemasaran mulai dari toko khusus sepeda listrik hingga supermarket seperti Carefour, Auchan, RT Mart, dan supermarket internasional lainnya.

Memiliki tenaga ahli berpengalaman dibidang produksi, pemasaran, dan basis pabrik perakitan di Tianjin yang telah dilengkapi dengan teknologi canggih menjadikan sepeda listrik U-Winfly mampu diproduksi sebanyak 1.000.000 unit dalam setiap tahunnya.

Berbasis di kota Semarang – Jawa Tengah, PT Uwinfly Indonesia Industries pada tahun 2018 mulai memproduksi dan memasarkan sepeda listrik U-Winfly di Indonesia. Sepeda listrik yang ramah lingkungan, hemat energi, dan nyaman untuk dikendarai ini ditargetkan mampu diproduksi sebanyak 400.000-500.000 unit dalam setiap tahunnya serta menjadi trend berkendara bagi generasi milenial.

PT Uwinfly Indonesia Industries tidak hanya akan memasarkan sepeda listrik roda 2 saja, tetapi juga akan memasarkan sepeda listrik roda 3 accu battery, rangka, aksesoris (kelengkapan sepeda listrik dan motor listrik). Dengan memasarkan produk-produk bertenaga listrik ini menjadikan PT Uwinfly Indonesia Industries berperan aktif dalam pengurangan polusi udara dan peningkatan perekonomian di Indonesia.


Link Barcode

https://karir.com/opportunities/1349385


Print

Bantuan